Wednesday, July 5, 2017

Pengertian dan Fungsi Proyektor

PENGERTIAN PROJECTOR

Projektor adalah perangkat yang mengintegrasikan sumber cahaya, sistem optik, elektronik dan display dengan tujuan untuk memproyeksikan gambar atau video ke dinding atau layar.
Mengapa projector ? Dibandingkan dengan media yang lain seperti Plasma atau LCD Display, projector memiliki beberapa kelebihan seperti, dapat membuat tampilan yang sangat besar, dapat di bawa dengan mudah serta fleksibilitas yang tinggi.




FUNGSI PROJECTOR

1. Sebagai Alat Presentasi
Projector dapat membuat sebuah presentasi menjadi lebih hidup, karena dengan tampilan gambar atau tulisan itu kita dapat memberikan presentasi yang lebih dinamis dan atraktif.
2. Sebagai Pemutar Video (Home Theater)
Dengan Projector kita dapat menikmati bioskop di dalam rumah. Ini dikarenakan proses tampilan yang terjadi di bioskop bisa kita tampilkan di rumah, yaitu dengan proyeksi.
3. Sebagai Media Informasi
Karena Projector dapat menampilkan tampilan dengan layar besar, maka projector sangat efektif untuk dijadikan sebagai media informasi.


Prosedur Penggunan Proyektor Yang Aman

Kadang kita saat mau mengunakan LCD Proyektor kita tidak tau bahwasanya proyektor adalah barang yang sensitif akan getaran dan kerusakan,jika hal itu terjadi  makan umur proyektor di pastikan tidak akan bertahan lama, berikut kami share

Prosedur penggunaan proyektor yang aman

1. Pastika posis tempat yang rata
2. Nyalakan proyektor dengan remot/menekan power yang ada di proyektor
3. Atur focus dan zoom proyektor sesuai lebar tampilan yang di butuhkan
4. Ketika proyektor sudah menyala jangan memindah posisi proyektor
5. Jika pemakaian sudah selesai matikan proyektor dengan remot/menekan tombol power yang ada di proyektor

untuk menghindari kerusakan LCD proyektor
1. Jangan mematika proyektor dengan mencabut kabel powernya, karna bis merusak proyektor
2. Setelah proyektor di matikan
3. Diamkan proyektor sekitar 5-10 menit
4. Setelah di kondisi proyektor sudah stabil masukan proyektor ke dalam tempatnya
5. Usahakan ketika membawa proyektor hindarkan dari goncangan

Sekian yang dapat kami share semoga bermanfaat untuk anda..
Kami juga menyediakan sewa proyektor untuk keperluan event, jika anda membutuhkan sewa proyektor hubungi kami saja. Harga Bersahabat dan terjangkau tentunya..

Cp : Imam 081259352888 / 031 8705532
Office : Jln. Kedung Asem No. 47 Rungkut Surabaya

Sumber : http://proyektormalang.com

0 comments:

Post a Comment